Input Device

Input Device


perangkat masukan atau input device adalah alat yang berfungsi untuk memasukkan data dari luar sistem ke dalam sistem komputer.

 Input Device atau unit masukan merupakan perangkat keras yang digunakan untuk memasukan perintah dari pengguna (user) yang bisa berupa perintah teks, gambar, klik untuk kemudian diolah oleh perangkan processing lalu ditampilkan oleh output device. Jadi jelas bahwa yang masuk dalam kategori perangkat input adalah hardware. Tidak ada perangkat input yang berupa software. Tetapi perlu diingat, tidak semua https://www.jurnalponsel.com masuk dalam kategori input device.

Input Device adalah bagian terpenting yang digunakan untuk memasukan data ke komputer kamu. hanya melalui input device kita bisa memasukkan perintah ke komputer. Itulah kenapa perangkat ini masuk dalam kategori inti komputer. Tanpanya hampir bisa dipastikan komputer tidak akan bisa digunakan.

 1•Keyboard terdiri dari papan ketik huruf yang biasa disusun dalam susunan QWERTY. Walaupun sebenarnya ada banyak jenis keyboard lainya. Keyboard mempunyai ukuran yang berbeda-beda tergantung pada kebutuhan pengguna. Keyboard yang digunakan oleh seorang multimedia dengan keyboard yang digunakan seorang proggramer sangat berbeda, perbedaan tersebut teletak pada bentuk keyboard dan tambahannya.


2•mouse merupakan input device pada komputer yang berfungsi menjalankan kursor atau pointer yang berada di layar guna untuk menjalankan perintah di komputer.



3•Joystick merupakan input device yang berfungsi sama pada input device lainnya yaitu mengendalikan komputer. Tapi, perangkat ini khusus bagi pengguna komputer untuk bermain game. Selain bermain game, alat ini tidak bisa digunakan. Karena perangkat input ini memang sudah di program dalam sistem komputer hanya untuk bermain game saja.




4• scanner merupakan input device yang berfungsi layaknya mesin fotocopy. Jika scanner dapat merubah data menjadi file, sehingga file tersebut dapat dimasukkan pada harddisk komputer.





5• Flashdisk adalah sebuah alat penyimpanan data eksternal yang dihubungkan port USB yang mampu menyimpan berbagai format data dan memiliki kapasitas penyimpanan yang cukup besar.





6• Microphone merupakan input device yang berfungsi merubah suara analog menjadi digital. Microphone berfungsi sebagai perekam suara, dan biasanya digunakan untuk Video call dan konfrensi. Microphone biasanya digunakan di pesawat, kereta, mall dan tempat lainnya untuk menginformasikan sesuatu.




7• Kinect adalah suatu teknologi yang membuat user dapat berinteraksi secara natural dengan komputer tanpa menggunakan controller.




8• Webcam adalah kependekan dari web camera yang merupakan perangkat kamera digital untuk dihubungkan ke komputer atau laptop.




                               Referensi

SUMBER=

https://www.google.com/url?sa=t&source=web&rct=j&url=https://www.jurnalponsel.com/pengertian-input-device/&ved=2ahUKEwjN_tDO7KL6AhXzRWwGHXiKDHcQFnoECAwQAQ&usg=AOvVaw1t4viFRMb9ZhuIATwEvRqX


Kelebihan dan kekurangan

keyboard : berfungsi untuk memasukan data dan mengetikan perintah ke suatu program, kelebihannya perangkat ini mudah digunakan dan dapat memasukan teks dengan cepat ke dokumen, kekurangannya memiliki metode yang lebih lambat dari direct data enter

video camera : untuk merekam video. kelebihan, dapat merekam dengan kualitas tinggi dan hasil rekaman dapat di edit di komputer. kekurangan, harganya mahal dan video dengan kualitas tinggi memakan penyimpanan yang besar

microphone : digunakan untuk menginput data berupa suara dan dapat mengenali suara kita di program voice recognition. kelebihan, dapat menambahkan rekaman suara ke dalam presentasi.kekurangan, sistem pengenalan suara tidak bisa mengetik seakurat menggunakan keyboard

 

Fungsi

Keyboard terdiri dari tombol-tombol yang difungsikan untuk memasukkan perintah perintah ke dalam sistem komputer.

Mouse bentuknya mirip seperti tikus (mouse), berfungsi untuk memasukkan perintah pada komputer.

Scanner berfungsi sebagai perangkat input gambar dari materi cetak.

Microphone berfungsi sebagai perangkat input audio.

Webcam biasanya terdapat di atas bagian komputer, yang berfungsi sebagai alat pengambil gambar, maupun video.

Komentar